Air Dan Air: Februari 2018
TANGERANG, KOMPAS.com - Di tengah derasnya hujan yang mengguyur Kota Tangerang pada Rabu (28/2/2018) siang, Ramdona (27) sibuk memantau ketinggian air dari kantornya di Bendung Pasarbaru atau Pintu Air 10.. Ia memilih tak ikut merayakan peringatan ulang tahun ke-25 Tangerang Kota di Balai Kota. "Ketinggiannya masih normal, 12,4 meter," kata Ramdona saat ditemui Kompas.com.